Arus Deras di Daerah Loji Karawang Pasca Hujan Lebat

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Email
X
Threads
Pinterest
Telegram

MEDIAPASTI.COM –Pasca hujan deras yang mengguyur kawasan KarawangJawa Barat, kondisi Loji diterjang dengan aliran sungai yang begitu deras dan melewati rumah warga.

Kondisi mengerikan kawasan Loji Karawang, Jawa Barat pasca guyuran hujan deras pada Selasa (11/10) terekam kamera dan viral di laman media sosial.

Selain kondisi kawasan Loji yang diterjang hujan deras dan aliran sungai deras di sekitar rumah warga. Hujan pada Selasa sore juga membuat sejumla pohon tumbang serta jalan amblas di sejumlah titik di Karawang.

Sebelumnya, Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Karawang, Jawa Barat, menyiagakan personel dan Tim Tagana di daerah yang berpotensi terjadinya bencana banjir dan longsor selama cuaca ekstrem.

“Kami terus memonitor informasi perkembangan cuaca dan peringatan dini cuaca ekstrem dari BMKG, secara lebih rinci dan detail untuk tiap kecamatan di wilayah,” katanya.

Yasin mengimbau agar warga mewaspadai terjadinya cuaca ekstrem di sejumlah wilayah.

Sesuai dengan data BMKG, analisis terkini kondisi dinamika atmosfer di wilayah Indonesia masih cukup signifikan berpotensi meningkatkan potensi cuaca ekstrem di beberapa wilayah dalam sepekan ke depan, termasuk Jawa Barat.

“Pada umumnya sampai update terakhir masih terjadi hujan di sebagian besar wilayah Jawa Barat. Sebagian masuk dalam kriteria Hari Tanpa Hujan (HTH) sangat pendek (1-5 hari tanpa hujan). Curah hujan das per Oktober 2022 pada umumnya masuk dalam kriteria menengah (50-150 mm/das) sebesar 35 persen,” ujarnya

Baca Juga :   4 Orang Anak Tewas Tertabrak KAI Di Karawang Ada Yang Terseret Hingga Subang!
Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Email
X
Threads
Pinterest
Telegram

Tinggalkan Balasan

Ikuti Kami :

Berita Serupa

Berita Terbaru

Twitter Kami

Load More

Tag Berita