Ustaz Chaniago Diserang Orang Tak Dikenal saat Ceramah di Batam

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Email
X
Threads
Pinterest
Telegram

Mediapasti – Sebuah rekaman video yang memperlihatkan seorang penceramah diserang oleh orang tak dikenal beredar viral di media sosial, yang kejadiannya disebut di Masjid Baitus Syakur, Batam, Kepulauan Riau. Penceramah itu dikenal sebagai ustaz Abu Syahid Chaniago.

Sebagaimana dikutip dari akun Youtube ridha gaming, rekaman itu diberi keterangan judul “penyerangan ustadz abu syahid chaniago di masjid baitul syakur jodoh, batam” pada Senin, 20 September 2021.

Tampak dalam video berdurasi 0,32 detik itu, si penceramah berdiri menghadap jemaah pengajian. Kemudian tiba-tiba seseorang tak dikenal, tidak berpeci dan mengenakan celana jin, berlari ke arah Abu Syahid Chaniago dan berupaya memukul pria itu.

Dijelaskannya, pelaku merupakan Orang Dalam Gangguan Jiwa (ODGJ) dan saat ini sedang berada di Polsek Batuampar. Dari video yang beredar, pria tersebut menyerang melalui sisi kanan Ustadz, pria yang mengenakan kemeja kotak-kota serta celana panjang tersebut langsung diamankan didalam masjid tersebut.

Baca Juga :   Polisi Sita Aset Bandar Judi Online Apin BK Senilai Rp 145 Miliar
Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Email
X
Threads
Pinterest
Telegram

Tinggalkan Balasan

Ikuti Kami :

Berita Serupa

Berita Terbaru

Twitter Kami

Load More

Tag Berita