RSUD KOTA BEKASI SIAP TERIMA PASIEN COVID-19 DARI LUAR DAERAH

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Email
X
Threads
Pinterest
Telegram

Media pasti.com-16 September 2020 Wali Kota Bekasi, Rahmat Effendi menyatakan, RSUD dr. Chasbullah Abdulmajid siap menampung pasien Covid-19 dari luar daerah Kota Bekasi.
“Kita mempersilakan bagi pasien Covid-19 yang KTP nya non Kota Bekasi bisa dapat dirawat di rumah sakit umum, begitu juga seperti yang berada di rumah sakit swasta,” ucap dia saat ditemui, Rabu (16/09).
Rahmat effendi menjelaskan, apabila rumah sakit di luar Kota Bekasi sudah tidak mampu menampung pasien, maka dapat dirujuk ke Kota Bekasi.
“Sepanjang di sini masih memungkinkan tempat tidurnya. kekosongan ruang ICU tidak ada persoalan,” tutur Rahmat effendi.
Ia mengatakan, saat ini dari 90 pasien Covid-19 yang dirawat di RSUD seperempatnya adalah pasien dari luar Kota Bekasi.
“Artinya,tentu tidak ada masalah bagi mereka, sepanjang rumah sakit kita atau rumah sakit swasta masih memungkinkan untuk bisa dirawat.
Tidak ada prosedur khusus yang harus ditempuh keluarga pasien untuk bisa dirawat di rumah sakit di Kota Bekasi. “Tidak membeda bedakan pasien, sama saja tutur Rahmat effendi. ( Engkos k & Uding S )

Baca Juga :   PDIP Gembira Bahas Ganjar Jadi Capres Saat Halalbihalal Jokowi dan Mega!
Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Email
X
Threads
Pinterest
Telegram

Tinggalkan Balasan

Ikuti Kami :

Berita Serupa

Berita Terbaru

Twitter Kami

Load More

Tag Berita